Friday, June 29, 2012

Cara Pasang Buku Tamu Hidden Diblog

Tutorial blog mengenai cara pasang buku tamu hidden diblog..
pada tutorial blog kali ini saya coba share tentang cara pasang buku tamu hidden diblog..ok langsung aja..cekidot..
Buku tamu merupakan salah satu hal yang bisa mempercantik blog kita. Selain itu pengunjung blog kita bisa dengan mudah menyapa kita sebagai admin (atau pengunjung lainnya), walau cuma sebatas kalimat (hallo, salam kenal dll…)

setelah cari-cari, ehh…saya dapat sebuah tutorial tentang buku tamu tersembuny..keren juga nih..pasang achhh.... puas deh lihat tampilanya seperti Nampak pada gambar
Pertama-tama silakan buat akun di www.cbox.ws atau di situs penyedia script
buku tamu gratis yang teman suka.
Kemudian ambil script yang sudah di sediakan (copy kodenya).

Sekarang mari kita ke blogger. Jika belum login silakan login dulu. Jika sudah login silakan klik Rancangan/Design/Tata Letak dan Klik Tambah Gadget/Add Gadget.

Pilih html/javascript dan silakan paste kode di bawah ini : 
<style type="text/css">
#gb{
position:fixed;
top:50px;
z-index:+1000;
}
* html #gb{position:relative;}
.gbtab{
height:100px;
width:30px;
float:left;
cursor:pointer;
background:url('https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi1e6WNyCTGR65QcUZC7ijLk58Bav4Q9voBQc5Ap7S-yloPfxI4XXK1vxj8BEnTYYXZEt18xUTNp8Jn0KjR0Ay91zhd7wZyKfmM2l-LIkdWAb2gEnv9kLv8LQz4KhhF9UoAW5Km5LTUmag/s1600/bukutamu.png') no-repeat;
}
.gbcontent{
float:left;
border:2px solid #A5BD51;
background:#F5F5F5;
padding:10px;
}
</style>
<script type="text/javascript">
function showHideGB(){
var gb = document.getElementById("gb");
var w = gb.offsetWidth;
gb.opened ? moveGB(0, 30-w) : moveGB(20-w, 0);
gb.opened = !gb.opened;
}
function moveGB(x0, xf){
var gb = document.getElementById("gb");
var dx = Math.abs(x0-xf) > 10 ? 5 : 1;
var dir = xf>x0 ? 1 : -1;
var x = x0 + dx * dir;
gb.style.right = x.toString() + "px";
if(x0!=xf){setTimeout("moveGB("+x+", "+xf+")", 10);}
}
</script>
<div id="gb">
<div class="gbtab" onclick="showHideGB()"> </div>
<div class="gbcontent">
    
LETAKKAN KODE YANG DI COPY DISINI
<div style="text-align:right">
<a href="http://reformasibaru.blogspot.com/2012/06/cara-mudah-pasang-buku-tamu-hidden.html">[Pasang Ini Juga]</a>><a href="javascript:showHideGB()">
[Tutup]
</a>
</div>
</div>
</div>
<script type="text/javascript">
var gb = document.getElementById("gb");
gb.style.right = (30-gb.offsetWidth).toString() + "px";
</script></div></div>
Bagi teman-teman yang faham bahasa css atau html silahkan di atur sendiri tampilannya sesuai selera, jika sudah selesai silakan di Simpan dan Selesai
Demikian Tutorial cara membuat buku tamu tersembunyi..semoga bermanfaat..
Jika teman - teman suka dengan tutorial ini jangan lupa klik g+ dan like [facebook] yachhh...

2 comments:

  1. menarik infonya :)

    kunjungi juga >> http://maz-template.blogspot.com

    ReplyDelete